Kebhinekaan Nusantara

Argumen akan pemikiran persuasif menyatakan bahwa Indonesia yang kepulauan dari segi geografis, beragam dalam peradaban, dan heterogen dalam kebudayaan, akan maju kalau menerima serta menganggap perbedaan sebagai modal, dan akan terpecah belah kalau mengingkari dan menyembunyikan perbedaan itu (Geertz, 1971)

(Foto dari berbagai sumber online)